Jepang melakukan modernisasi militer dan tentara sejak era kaisar meiji pada akhir abad 19. Dalam bidang pemerintahan, politik dan budaya pengaruh barat sangat kental di negeri matahari terbit.
Modernisasi tentara dan pembaharuan kebijakan militer membuat militer jepang mengalami kemajuan selama dekade abad 20.
Terbukti dengan kemenangan jepang atas rusia dalam perang tahun 1905. Armada kapal rusia dihancurkan dalam kurun waktu beberapa hari saja.
Kemenangan jepang atas rusia dalam perang tahun 1905 membawa jepang menjadi satu-satunya negara Asia yang mengungguli negara eropa.
Pada tahun 1910 jepang memulai invasinya ke semenanjung korea. Jepang menjadikan keluarga kerajaan korea layaknya pemerintahan boneka.
Tahun 1931 jepang menyerang manchuria setelah terjadinya insiden mukden. Dan menjadikan kaisar pu yi sebagai kaisar boneka jepang.
Tahun 1937 jepang memulai invasinya ke cina setelah terjadinya insiden marcopolo. Tentara jepang menyerang kota-kota di cin a timur. Kota nanking, peking, shanghai dsb. Jatuh kemiliter jepang. Jepang melakukan pembantaian massal dikota nanking pada desember 1937 dan membunuh jutaan jiwa rakyat cina di kota nanking.
Tahun 1940 jepang mengambil alih vietnam dari tangan pemerintahan pePemerintahan perancis vichy .
Tahun 1940 jepang menyatakan bergabung dengan jerman dan italia serta terbentuknya kekuatan poros sebagai lawan dari pihak sekutu.
Akhir Tahun 1941 jepang memulai invasinya ke philiphina, dan menyerang kedudukan amerika. Dan menguasa philiphina tahun 1942. Selain itu jepang mendaratkan tentaranya di burma, myanmar serta malaysia utara.
Tahun 1942 pada bulan februari jepang mengambil alih singapura setelah bertempur dengan pihak inggris. 15 februari 1942 singapura diambil aluh oleh jepang
Bulan maret 1942, tentara jepang masuk ke pulau jawa dan menguasai batavia (jakarta) dalam waktu beberapa jam.8 maret 1942 jepang menjadi penguasa di indonesia dan nusantara karena belanda menyerah tanpa syarat di kalijati, subang jawa barat.
Pertengahan tahun 1942, jepang telah menguasai papua nugini (new guinea) serta pulau-pulau pasifik di sebelah timur papua nugini.
Sekitar pertengahan tahun 1942, kekaisaran showa jepang, dibawah pemerintahan kaisar hirohito dan perdana menteri tojo hideki menjadi kekaisaran terluas di Asia setelah melakukan invasi ke berbagai wilayah.
Hingga Tahun 1942 Kekaisaran jepang terbentang dari kepulauan jepang, korea, mancuria, cina timur, burma, philiphina, malaysia, singapura, indonesia, papua nugini hingga pulau-pulau pasifik. Hinhga pertengahan tahun 1942 Kekaisaran showa jepang menjadi kekaisaran terbesar di asia.